Text
Psikologi sosial terapan untuk pemecahan masalah perilaku sosial
Secara Khusus psikologi sosial terapan adalah bagian dari ilmu psikologi sosial yang menerpkan konsep, teori-teori, hasil-hasil penelitian, dan konstruk-konstruk psikologi sosial ke dalam masalah-masalah sosial nyata, Dalam hal ini penerapan konsep-konsep, teori-teori , hasil-hasil penelitian dan konstruk-konstruk psikologi sosial ke dalam masalah-masalah sosial nyata, tidak hanya bersifat eksplanatif (menjelaskan) saja, tapi dapat lebih jauh melakukan rekayasa perilaku sosial, pemberdayaan perilaku sosial, dan membantu pengembangan masyarakat.
Tidak tersedia versi lain